4 Tahun adalah waktu yang cukup lama dilalui, tetapi bagi seorang mahasiswa itu merupakan waktu yang sangat panjang untuk dilalui. Banyak kenangan, banyak penderitaan dan banyak pembelajaran pula. Menjadi mahasiswa dengan tingkat ekonomi menengah kebawah memang sangat banyak sekali kenangannnya, apalagi yang berhubungan dengan masalah keuangan itu sudah menjadi masalah hidup sehari-hari.
itulah 5 Tips dan Cara Mengehemat Uang Bagi Mahasiswa. Semoga semua mahasiswa di Indonesia tidak lagi sering-sering mengalami kantong kering (kanker).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar